Sunday, March 26, 2017

Training EMERGENCY RESPONSE PLAN & PROCEDURE



Training   EMERGENCY RESPONSE PLAN & PROCEDURE


Deskripsi: 

Faktor risiko terkait dengan operasi perusahaan akan selalu menyertai dan perlu untuk mendapatkan perhatian yang seruis dari semua pihak. Resiko seperti kebakaran dan ledakan akibat kesalahan prosedur pengoperasian yang terjadi dilingkungan kerja akan ancaman serius yang harus ditanggapi. Belum lagi Indonesia adalah negara yang rawan bencana alam seperti gempa, longsor, banjir, dan tsunami yang datangnya sulit diprediksi.Selain bencana alam, ancaman terror bom juga menjadi ancaman serius mengingat sempat maraknya pemberitaan mengenai hal tersebut. Berbagai asset penting, properti bahkan SDM bisa saja menjadi terancam. Oleh karena itu tanggap darurat (emergency Response) adalah hal yang wajib dikembangkan di perusahaanuntuk mengantisipasi kerugian akibat bencana yang karena suatu hal dapat tidak terkendali. Untuk mengatasi ketiga kejadian di atas seperti terror bom, huru hara dan bencana alam diperlukan adanya sistem manajemen ERP yang tepat. ERP (Emergency Response Plan / Tanggap Darurat Bencana) adalah sistem yang menggabungkan beberapa depertemen mencakup HRD, keamanan (security), kesehatan, termasuk K3 (keselamatan dan kesehatan kerja) itu sendiri untuk menanggulangi kejadian bencana tersebut.
Ancaman bahaya yang memungkinkan mendatangkan kerusakan besar seperti kebakaran gempa, tsunami, badai, banjir, bahkan demo yang semakin membudaya dilingkungan masyarakat kita, sudah barang tentu wajib  untuk diantisipasi. Perusahaan harus membentuk organisasi tersendiri dalam menghadapi keadaan darurat, apapun bentuknya. Tanpa persiapan yang baik dalam menghadapi keadaan darurat, kepanikan akan terjadi dan kemungkinan kerugian yang lebih besar akan dialami oleh perusahaan. Kesadaran perusahaan tentang kemungkinan adanya bencana yang tidak diharapkan, akan meningkatkan kewaspadaan Perusahaan.

Tujuan:
Dengan mengikuti kegiatan pelatihan ini, diharapkan:
  1. Meningkatkan kesadaran peserta akan pentingnya kesiapsiagaan perusahaan terhadap keadaan darurat apapun, yang mungkin bisa terjadi dan mungkin bisa dialaminya.
  2. Peserta memahami dengan benarberbagai hal yang terkait dengan Emergency Response Plan (ERP) sebagai suatu sistem yang selalu dibutuhkan dan diaplikasikan dalam keadaan darurat.
  3. Mengetahui apa saja yang bisa terjadi dalam keadaan darurat.
  4. Mempersiapkan diri dalam mengurangi kemungkinan kerugian yang lebih besar bila dalam keadaan darurat.

Materi;
  • Introduction to Emergency Response  Plan
  • Definisi Darurat dan Bencana
  • Jenis-jenis dari Keadaan Darurat dan Bencana
  • Persiapan dan Perencanaan menghadapi Keadaan Darurat dan
  • Pembentukan Team Emergency
  • Prosedur-prosedur dalam Emergency
  • Penanggulangan Ketika terjadinya Emergency
  • Sistem Evakuasi Orang
  • Sistem Evakuasi Peralatan
  • Penanggulangan Pasca Bencana / Emergency
  • Penanganan setelah Terjadinya Bencana / Emergency
  • Medical Emergency
  • Sistem Pelaporan dan Komunikasi
  • Sistem-sistem pelaporan dan Tanggung jawab
  • Jalur-jalur Komuniasi
  • Crisis Management to Improve ERP Program Development
  • Simulasi Emergency (Kebakaran, P3K Respon, Evakuasi Korban, Komunikasi)


TRAINING METHOD
  • Group Discussions
  • Group & Individual Exercises
  • Presentations
  • Games
  • Case Studies
  • Role Plays
  • Self-Assessment
  • Action Plan
FACILITIES
  • Certificate,
  • Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
  • Bag.
  • Training Material (HandOut & SoftCopy)
  • Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
  • Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
  • Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
  • Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
  • Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
  • Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
  • Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.

Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,

No comments:
Write comments