Training Basis Data dan Pemetaan Lingkungan
Deskripsi
Basis data merupakan sekumpulan data spasial yang terdiri dari beberapa tema (layer) yang memiliki kesamaan, (hidrografi, topografi, perhubungan, liputan lahan, toponimi). Penyusunan basis data telah diatur dan sebaiknya mengkuti ketentuan yang berlaku, antara lain PP No.10 Tahun 2000, yang berisi tentang Kerincian petatematik untuk mendukung tata ruang; Perpres No.85 2007 tentang Jaring Data Spasial Nasional; RUU Tata Informasi Geospasial (UU Tata Informasi Geografi); Bab X UU No.25 Tahun 2000 tentang Sumber daya alam dan Lingkungan Hidup; SNI terbitan BSN, yang telah menghasilkan lebih dari 10 standart penyusunan Peta Dasar; dan ISO TC 211 Geographic Information/Geomatics.
Untuk menyajikan peta sumber daya wilayah tersebut, maka perangkat digital yang digunakan adalah MapInfo atau ArcGIS atau Arc View yang diintegrasikan dengan perangkat lunak lain, dalam hal ini dengan bahasa pemrograman, untuk penyusunan model basis data. Peta merupakan salah satu syarat untuk mengembangkan suatu wilayah. Dalam pengembangan suatu daerah, peta harus memberikan informasi secara khusus suatu daerah tersebut, serta informasi dasar lainnya terkait dengan navigasi dan administrasi di daerah tersebut. Peta pada saat ini sudah dibuat dalam format basis data spasial. Jadi pada pembuatannya, pertama dilakukan pembuatan basis datanya terlebih dahulu, setelah itu dilakukan proses kartografik untuk keperluan penampilan (visualisasi) dan pencetakan. Hasil akhir yang diharapkan adalah peta dalam format basis data yang sesuai dengan standard.
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan, diharapkan peserta dapat:
- Peserta dapat memahami konsep Basis Data dengan baik
- Peserta mampu menangani operasi pada basis data
- Peserta mampu tanggap terhadap lingkungan dan tanggap terhadap berbagai fenomena lingkungan
- Peserta dapat meningkatkan keahlian khusus mengenai basis data dan pemetaan lingkungan
Materi
1. Basis Data
- Definisi Basis Data
- Operasi Dasar Basis Data
- Pemanfaatan Basis Data
- Penerapan Basis Data
- Kriteria Basis Data
2. Peranan Basis Data dan Pemetaan Lingkungan
3. Sistem Basis Data
4. Lingkungan Basis Data
5. Aplikasi Basis Data dan Pemetaan Lingkungan
6. Pengembangan Sistem Basis Data
7. Studi Kasus
3. Sistem Basis Data
4. Lingkungan Basis Data
5. Aplikasi Basis Data dan Pemetaan Lingkungan
6. Pengembangan Sistem Basis Data
7. Studi Kasus
Peserta
Training ini diperuntukkan bagi :
- Staff, Supervisor, Manager ataupun level di atasnya dari Divisi SDM, ataupun divisi lainnya yang membutuhkan training ini;
- Dosen atau Pengajar jurusan Teknik Informatika, Fakultas Geografi, Manajemen Teknik Informatika dan Ilmu Komputer;
- Badan Informasi Geospasial
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments