Training Goals Setting Performance
Deskripsi
Goal setting adalah sebuah proses penetapan sasaran dalam sebuah pekerjaan. Ada beberapa langkah dalam penerapan penetapan tujuan/ sasaran yaitu: menjelaskan maksud penetapan target tersebut, menetapkan target yang jelas, dan memberikan umpan balik terhadap pelaksanaan pekerjaan yang dilakukan.
Ada beberapa langkah dalam menerapkan Goal setting dari perspektif manajemen yaitu antara lain: diagnosis kesiapan, mempersiapkan tenaga kerja berkenaan dengan interaksi antara individu, komunikasi, pelatihan dan perencanaan, penekanan pada sasaran yang harus diketahui dan dimengerti oleh manajer dan bawahannya, evaluasi tindak lanjut untuk penyesuaian sasaran yang ditentukan, dan evaluasi tindak lanjut akhir untuk memeriksa cara pengerjaan dan modifikasi yang ditentukan.
Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi goal setting antara lain adalah: penerimaan (acceptance), komitmen (commitment), kejelasan (specifity), umpan balik (feedback), partisipasi (participation) dan tantangan (challenger).
Tujuan
setelah mengikuti pelatihan, diharapkan peserta mampu mengembangkan dan merumuskan sasaran kinerja dan mencapai target yang telah ditetapkan secara optimal.
setelah mengikuti pelatihan, diharapkan peserta mampu mengembangkan dan merumuskan sasaran kinerja dan mencapai target yang telah ditetapkan secara optimal.
Materi
- Peran Goals Setting dalam meraih keberhasilan kinerja
- Merumuskan Sasaran Kinerja secara Efektif
- Sumber-sumber yang Perlu Dimanfaatkan dalam Merumuskan Sasaran Kinerja
- Menselaraskan Sasaran Kinerja Karyawan dengan Sasaran Kinerja Unit/Bagian
- Mengidentifikasi dan Mendefenisikan Key Performance Indicators (KPI) secara Tepat
- Menetapkan Target Kinerja dengan Prinsip SMART
- Membangun Dialog secara Efektif dalam Penentuan Target Kinerja
- Metode untuk Mengimplementasikan dan Memantau Pencapaian Target Kinerja
Peserta
Personil yang dapat mengikuti pelatihan yaitu: Staff, Supervisor, Manager hingga level di atasnya dari bagian pengambil kebijakan, atau siapapun yang ingin menambah pengetahuan mengenai Goals Setting.
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments