Training Motivasi sebagai Teknik Meningkatkan Kepuasan Kerja Karyawan
Deskripsi
Motivasi berkaitan erat dengan pencapaian atau pemuasan tujuan (sintality) karyawan dalam perusahaan. Dan kepuasan kerja berhubungan erat dengan sikap karyawan terhadap pekerjaannya sendiri, situasi kerja, kerjasama antara pimpinan dengan sesama karyawan. Konsep motivasi terhadap karyawan banyak diterapkan oleh perusahaan untuk menciptakan kepuasan kerja karyawannya dengan cara memberikan kesempatan untuk maju, keamanan kerja, gaji, perusahaan dan manajemen yang baik, pengawasan (supervisi), kondisi kerja, komunikasi dan fasilitas. Banyak penelitian yang menyimpulkan bahwa terdapat korelasi atau hubungan positif antara kepuasan kerja dengan motivasi kerja karyawan. Artinya, jika karyawan memiliki nilai kepuasan kerja tinggi juga diikuti dengan semangat motivasi kerja yang tinggi pula, atau ketika karyawan merasakan tingkat kepuasan sedang, maka juga diikuti dengan tingkat motivasi kerja yang sedang dan seterusnya. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai pentingnya memberikan motivasi terhadap karyawan guna meningkatkan kepuasan kerja. Kepuasan kerja yang positif akan berdampak pada produktivitas perusahaan yang optimal.
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta dapat memahami pentingnya motivasi yang diberikan terhadap karyawan dalam suatu perusahaan guna meningkatkan kepuasan kerja karyawan-karyawan tersebut.
Materi
1. Pengertian Motivasi Kerja
2. Teori-Teori Motivasi Kerja
2. Teori-Teori Motivasi Kerja
- Teori Kebutuhan
- Teori ERG (Existence, Relatedness, Growth) Alderfer
- Teori Insting
- Teori Drive
- Teori Lapangan
3. Konsep Kepuasan Kerja
4. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasan Kerja
4. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kepuasan Kerja
- Kesempatan untuk maju
- Keamanan Kerja
- Gaji
- Perusahaan dan Manajemen
- Pengawasan (supervisi)
- Faktor Intrinsik Pekerjaan
- Kondisi kerja
- Aspek sosial dalam pekerjaan
- Komunikasi
- Fasilitas
5. Teori-Teori Kepuasan Kerja
- Discrepancy Theory
- Equity Theory
- Two Factor Theory
- Need Fulfillment Theory
- Social Reference Group Theory
- Expentancy theory
6. Hubungan Kepuasan dengan Motivasi Kerja
- Imbalan (gaji) yang diterima;
- Supervisi yang dialami dan dirasakan;
- Peluang-peluang untuk meraih promosi
7. Benchmarking perusahaan-perusahaan yang menerapkan motivasi karyawan
8. Study kasus dan diskusi
8. Study kasus dan diskusi
Peserta
Personil yang dapat mengikuti pelatihan yaitu Staff, Supervisor, Manager hingga level di atasnya dari divisi Human Resources, Business Development, Organisational Development atau siapa pun yang ingin mendalami mengenai motivasi dan kepuasan kerja karyawan.
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments