Wednesday, May 31, 2017

Training Public Speaking and Presentation Skill


Training Public Speaking and Presentation Skill

8 dari 10 orang dewasa di negara berkembang takut berbicara didepan umum, hal ini bisa dimaklumi karena kepedulian terhadap kemampuan untuk dapat berbicara didepan umum tidak disadari sejak dini, pentingnya kemampuan ini baru dirasakan perlunya ketika seseorang telah dewasa dan bekerja. Melakukan presentasi sering membuat banyak orang merasa khawatir. Hasil survey tentang rasa takut menyebutkan kalau presentasi atau berbicara di depan audiens secara terus menerus menempati urutan puncak – lebih dari ketinggian, terbang atau ancaman maut.
Kemampuan Presentasi dan berbicara di depan umum sangat berguna dalam banyak aspek pekerjaan dan kehidupan. Presentasi yang efektif dan keterampilan berbicara di depan umum penting dalam bisnis, penjualan, pelatihan, pengajaran, ceramah dan atau untuk menghibur penonton. Mengembangkan kepercayaan diri dan kemampuan untuk memberikan presentasi yang baik, dan berdiri di depan banyak orang dan berbicara dengan baik, juga merupakan kompetensi yang sangat membantu untuk pengembangan diri juga. Presentasi dan keterampilan berbicara di depan umum tidak terbatas pada orang-orang khusus tertentu – siapa pun dapat memberikan presentasi yang baik, atau berbicara di depan umum dengan standar profesional dan mengesankan.

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN
Pelatihan ini akan membahas mengenai Public Speaking and Presentation Skill. Sehingga diharapkan peserta pelatihan mampu melakukan presentasi sehingga berbicara di depan umum secara percaya diri dan nyaman, mampu menghidupkan segala sesuatu yang dikatakan, penuh pengaruh serta bersifat alami, mampu menemukan strategi yang canggih untuk mengatasi pertanyaan, serta masukan dari orang-orang yang kritis.

MATERI
  1. Pengenalan dan konsep dasar public speaking
  2. Membangun motivasi dan mental percaya diri
  3. Teknik menyusun materi presentasi
  4. Mengenal beberapa metode penyampaian presentasi
  5. Teknik ekspresi suara
  6. Teknik komunikasi verbal
  7. Teknik komunikasi non-verbal
  8. Membuat slide presentasi
  9. Strategi menciptakan suasan presentasi yang menyenangkan

TARGET PESERTA PELATIHAN
  • Semua pihak yang ingin meningkatkan kemampuan berbicara didepan umum dan presentasi

TRAINING METHOD
  • Group Discussions
  • Group & Individual Exercises
  • Presentations
  • Games
  • Case Studies
  • Role Plays
  • Self-Assessment
  • Action Plan
FACILITIES
  • Certificate,
  • Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
  • Bag.
  • Training Material (HandOut & SoftCopy)
  • Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
  • Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
  • Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
  • Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
  • Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
  • Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
  • Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
 
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,

No comments:
Write comments