Crane Machine Training
Deskripsi
Crane digunakan untuk mengangkat muatan secara vertical, menahannya apabila diperlukan, dan menurunkan muatan ke tempat yang ditentukan dengan mekanisme pendongak (luffing), pemutar (slewing), dan pejalan (travelling).
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan, diharapkan peserta mampu:
- Memahami dasar-dasar pengetahuan mengenai mesin crane.
- Memilih jenis mesin crane sesuai kebutuhan.
- Memahami Operation & Maintenance dari mesin crane.
- Trouble shooting dasar pada mesin crane.
Meteri
- Dasar-Dasar Crane Berdasarkan Konstruksi
- Mobile Crane (Crawler crane, Wheel Crane, Truck Mounted Crane, Modified Crane),
- Crane Tetap,
- Tower Crane,
- Crane Tipe Jembatan
- Dasar-Dasar Crane Berdasarkan Transmisi Power
- Mechanical Cranes
- Hydraulic Cranes
- Operasional Crane
- Kapasitas Angkat Aman Crane (Radius Beban, Tahanan Gelinding, Tahanan Kemiringan Medan Kerja, Koefisien Traksi, Gaya Traksi dan Ketinggian Daerah Kerja)
- Batas Kerja Crane
- Kendala dan solusi dalam Operasional Crane
- Total Productive Maintenance
- Sistem Keselamatan Kerja pada Crane
Peserta
- Operator, Supervisor Crane Machine
- Engineering/ Maintenance Crane Machine
- Divisi Pengadaan
- Profesional yang memerlukan pengetahuan mengenai mesin crane
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments