Training Anti Pencucian Uang Dan Pencegahan Pendanaan Terorisme
DESKRIPSI
Dengan adanya UU Tax Amensty yang sudah disetujui DPR akhir Juni 2016 serta keluarnya Inggris dari Uni Eropa memungkinkan aliran dana segar masuk ke lembaga-lembaga keuangan di Indonesia. Diperlukan pemahaman dan strategi penerapan prinsip customer due diligence (CDD) untuk mengantisipasi kejahatan keuangan tersebut oleh semua korporasi yang terlibat baik langsung maupun tidak langsung dengan aktivitas lalu lintas keuangan.
Pelatihan APU PPT pada bank ini akan memberikan pemahaman dari PBI no. 14/27/PBI/2012 Tentang Penerapan Program Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme Bagi Bank Umum; UU No 8 Tahun 2010 Tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang serta UU No 9 Tahun 2013 Tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pendanaan Terorisme adalah berlaku bagi semua orang atau korporasi yang melakukan atau bermaksud melakukan tindak pidana pendanaan terorisme di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia dan di luar wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia; dan/atau dana yang terkait dengan Pendanaan Terorisme di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia dan di luar wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (pasal 2 ayat 1 a dan b).
Pelatihan ini merupakan penerapan Program Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU-PPT) yang wajib dilakukan oleh seluruh industri perbankan dan industri keuangan non-bank di Indonesia. Program pelatihan ini akan membahas mulai dari rezim APU-PPT di Indonesia, penegakan hukum sampai dengan penerapannya dalam industri keuangan bank dan industri keuangan non-bank.
MATERI
- 1Knowledge Check
- Budaya sadar risiko
- Dampak Skandal Panama Papers, UU Tax Amnesty, dan Brexit Terhadap Aktivitas Pencucian Uang dan Pendanaan Terorisme di Indonesia Terhadap Industri Perbankan Nasional
- Peran dan fungsi petugas APU-PPT
- Prinsip Customer Due Dilligence (CDD).
- Kewajiban mengimplementasikan Prinsip CDD
- Proses CDD dan Penerapannya
- Hubungan antara CDD dan APU-PPT
- Pemantauan profil nasabah/transaksi
- Pembuatan Profil Nasabah Berdasarkan Risiko
- Penanganan customer berisiko tinggi (high risk customer)
- Identifikasi Aktifitas Transaksi Mencurigakan.
- Teknik Anti Money Laundering (AML)
- Teknik Penempatan (Placement).
- Teknik Penyamaran (Layering).
- Teknik Pengintegrasian (Integration).
- UU Tindak Pidana Pencucian Uang di Indonesia
- UU Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pendanaan Terorisme
PESERTA
Karyawan front liner, middle management yang berhubungan dengan customer, unit kerja atau pejabat yang bertanggung jawab atas penerapan program APU-PPT, divisi kepatuhan, petugas front liner, dll.
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments