Training Emotional Control
Deskripsi
Setiap orang mempunyai batas kesabaran masing-masing dan emosi sendiri. Emosi dari diri memang sulit untuk dikendalikan. Tetapi bukan berarti tidak bisa dikendalikan. Banyak orang bilang jika menyimpan emosi secara terus-menerus dalam jangka waktu yang lama dapat pecah sewaktu-waktu dan bisa melakukan hal-hal yang lebih parah dari orang yang rutin emosian. Oleh sebab itu sebaiknya bila ada rasa marah atau emosi sebaiknya segera dihilangkan atau disalurkan pada hal-hal yang tidak melanggar hukum dan tidak merugikan manusia lain. Pelatihan ini akan memberikan pemahaman mengenai emotional control serta mengoptimalkan kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuan strategis perusahaan.
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat :
- Memahami konsep emotional control;
- Mampu menerapkan cara-cara dalam mengontrol emosi;
- Dapat menjadi lebih tenang dalam menghadapi orang emosi
Materi
- Konsep emotional control
- Pemahaman tentang emosi
- Ciri-ciri orang mudah emosi
- Cara meredakan emosi
- Cara mengendalikan emosi
- Dampak negatif dari emosi
- Studi Kasus dan Diskusi
Peserta
Training ini diperuntukkan bagi:
- Staff, Supervisor, Manager ataupun level di atasnya dari segala divisi, ataupun instansi lainnya yang membutuhkan training ini;
- Praktisi atau Profesional yang ingin menambah pengetahuan mengenai emotional control
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments