Training Kalibrasi, Verifikasi dan Troubleshooting pada Gas Chromatography (GC)
DESCRIPTION
Seiring dengan perkembangan dalam bidang analisis dan tuntutan jaminan mutu hasil analisis, semakin diperlukan dukungan peralatan yang handal dan bermutu.
Kelengkapan peralatan untuk memperlancar kegiatan analisis suatu laboratorium pengujian tidak dapat dipungkiri lagi. Kromatografi Gas (GC) merupakan salah satu contoh nyata peralatan yang cukup populer dimanfaatkan di berbagai industri dimana ketangguhan dan kepraktisannya untuk analisis gas hingga kini belum ada tandingannya.
OUTLINE
- Tinjauan umum : Dasar-dasar kromatografi dan maintenance peralatan laboratorium.
- Teori dasar GC dan peralatan,
- Verifikasi/kalibrasi peralatan GC,
- Perawatan dan troubleshooting GC,
- Teknik analisis dalam GC,
- Optimasi GC berdasarkan Kurva Van Deemter,
- Kalibrasi dan Verifikasi unjuk kerja GC,
- Pemeliharaan dan troubleshooting GC
PARTICIPANT
This special course is designed for manager, supervisor, engineer, planer, foreman, and technician. Also, for those who are in operations, engineering and purchasing division and who would like to acquire an understanding of how the quality of the maintenance function affects their function.
TRAINING METHOD
- Group Discussions
- Group & Individual Exercises
- Presentations
- Games
- Case Studies
- Role Plays
- Self-Assessment
- Action Plan
FACILITIES
- Certificate,
- Quality Training Kit (Pencil case: Erase, Bolpoint, Pencil, Tipe X, Stabillo, Flash Disk 8 GB),
- Bag.
- Training Material (HandOut & SoftCopy)
- Convenient training facilities in stars hotel (Public Training)
- Lunch and Coffee Breaks (Public Training)
- Souvenir
Permintaan Brosur penawaran Training ( Harga, Waktu dan Tempat) silahkan Menghubungi kami.
Catatan :
- Pelatihan ini dapat di-customized sesuai kebutuhan perusahaan Anda bila diselenggarakan dalam bentuk In-House Training. Untuk permintaan In-House Trainingdengan jenis topik lainya, silahkan mengirimkan ke alamat email yang tercantum di web kami.
- Request Training. Jika anda membutuhkan informasi pelatihan yang belum tercantum pada website ini, atau anda ingin memberikan usulan materi yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan anda, silahkan mengirimkan ke alamat emailyang tercantum.
- Bila tidak ada tanggal dan waktu atau yang tercantum sudah kadaluarsa didalam artikel mohon tanyakan kepada kami untuk jadwal terbarunya.
- Peserta bisa mengajukan Tanggal Pelatihan / Training selain yang tertera pada silabus penawaran.
Info Jadwal Training , Training, Training di Bandung, Training di Jakarta, Training di Bali, Training di Yogyakarta, Training di Lombok, Training di Surabaya, Training di Malang, Training di Solo, Training di Medan, Training di Manado, Training di Batam, Training di Semarang, Training di Bogor,
No comments:
Write comments